Jasa Sewa Truk Terdekat (Engkel & Box) di Jakarta, Surabaya, & Bandung

featured image

Lalamove  merupakan salah satu jasa pengiriman besar dan profesional di Indonesia. Jasa ini menyediakan banyak pilihan armada yang bisa digunakan oleh masyarakat secara personal maupun kebutuhan bisnis. Lalamove juga menyediakan truk yang bisa menjadi pilihan untuk pengiriman barang. 

Selama ini, masyarakat mencari jasa sewa truk terdekat untuk mengirimkan barang dalam jumlah atau ukuran yang besar. Misalnya alat elektronik, perabotan besar, mesin & alat industri, bahan bangunan, muatan besar, dan lain sebagainya.

Sekarang, Lalamove bisa menjadi opsi pengiriman barang tersebut dengan armada yang dimiliki. 

Baca juga: 'Mengenal Truk CDD dan Fuso Untuk Angkutan Muatan Besar'

Jasa Pengiriman Pakai Truk dengan Lalamove

sewa truk (1)

Lalamove adalah jasa pengiriman instan yang sudah beroperasi di Indonesia sejak tahun 2018 lalu. Setiap tahunnya perusahaan ini terus melakukan inovasi sehingga layanannya semakin hari semakin baik. Selain sewa truk pindahan, Anda bisa menggunakan Lalamove untuk kebutuhan pengiriman perabotan.

Armada yang digunakan pada perusahaan ini pun jadi semakin lengkap karena ada kendaraan kecil hingga besar. Armada tersebut diantaranya motor, sedan, MPV, van, pick-up bak, pick-up box, engkel bak, engkel box, CDD bak, CDD box, hingga truk pendingin dan truk fuso. 

Wilayah cakupan pengiriman antar kota Lalamove juga luas meliputi Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, Karawang, Bandung, Cimahi, Cirebon, Surabaya, Malang, Sidoarjo, Gresik, Semarang, hingga Yogyakarta. 

Pilihan Jenis Truk Pengiriman dan Tarifnya 

pengiriman van

Jasa pengiriman barang Lalamove memiliki banyak sekali pilihan armada salah satunya ada truk. Jenis truk yang bisa dipilih pengguna pun bisa disesuaikan dengan kebutuhan.

Setiap jenis truk yang menjadi armada Lalamove memiliki tarif yang berbeda karena dilihat dari berapa banyak kemampuan truk tersebut memuat barang. 

Ada yang mampu membawa barang hingga 5 ton dan ada juga yang sampai 8 ton. Anda bisa cek tarif pengiriman sesuai armada seperti berikut.

CDD Bak

420x300_jkt_vehicle-CDD-Bak-new

Jenis truk pertama ada CDD Bak. Ini merupakan truk Colt Diesel Double yang memiliki enam roda dengan dua sumbu. Untuk besar muatannya bisa mencapai 5 ton dengan maksimal muatannya 12 CBM.

Menariknya, truk ini dapat diubah menjadi CDD long yang bisa memuat barang dengan volume maksimal 30 CBM. Tarifnya untuk jarak 0-150 km (Rp 910.000), 151-300 km (Rp 3.000/km), >300 km (Rp 2.500/km).

CDD Box

CDD-Box

Masih truk CDD, truk ini juga memiliki kapasitas dan volume yang sama. Bisa mengangkut barang hingga 5 ton dengan volume maksimalnya 12 CBM. Cocok untuk pengiriman barang dalam jumlah besar dan jarak tempuh jauh. Tarifnya untuk jarak 0-150 km (Rp 870.000), 151-300 km (Rp 3.000/km), >300 km (Rp 2.500/km).

Engkel Box

engkel box mobil

Pilihan armada truk yang lain ada engkel box. Jenis truk ini biasa digunakan untuk mengirim muatan besar, barang elektronik, perabotan besar, dan lain sebagainya. Muatan untuk truk jenis ini maksimal 2000 kg. Untuk tarif pengiriman antar kota akan dikenai biaya sesuai jarak, 0-150 km (Rp 750.000), 151-300 km (Rp 3.000/km), >300 km (Rp 2.500/km).

Engkel Bak

420x300_jkt_vehicle-Engkel Bak

Ini adalah salah satu truk muatan besar dengan kapasitas 2.500 kg. Biasanya truk ini dipakai untuk mengirim barang elektronik, perabotan besar, bahan bangunan, dan lain sebagainya.

Untuk tarif pengiriman antar kota akan dikenai biaya sesuai jarak, 0-150 km (Rp 800.000), 151-300 km (Rp 3.000/km), >300 km (Rp 2.500/km).Jika memesan melalui Lalamove, maka Anda tidak perlu membayar tarif yang berbeda antara supir dan armada.

Di Lalamove, semua tarif sudah termasuk biaya bensin, driver, perjalanan, dan fitur-fitur yang tersedia melalui aplikasi. Klik di bawah ini untuk tarif dari masing-masing armada Lalamove.

Cek Tarif Lalamove di Sini

Hal ini tentu sangat berbeda dengan jasa konvensional yang menerapkan biaya terpisah antara driver dan armada. Selain itu, pihak penyewa juga harus bertanggung jawab terhadap bensin. Karena itulah, Lalamove menjadikan sewa truk lebih efektif.

Baca juga: 'Kenali Macam-Macam Tipe Rumah Sebelum Membeli'

Cara Kirim Barang Besar Pakai Truk

Untuk bisa menggunakan truk di Lalamove, caranya sangat mudah sekali. Hanya menggunakan satu aplikasi saja user sudah bisa memilih jenis truk dan melakukan order. 

Unduh Aplikasi Lalamove

Aplikasi Lalamove bisa didapatkan dengan mudah dan gratis di Play store atau App store. Langsung saja unduh dan pasang aplikasinya untuk bisa memilih truk yang dibutuhkan. 

Isi Data Diri 

Setelah aplikasi terpasang langsung buka dan jalankan. Pilih menu sewa truk lalu isi data diri dengan lengkap dan teliti. Baik untuk data diri pengirim atau penerima harus jelas dan mencantumkan alamat lengkap dan nama panjang. 

Pastikan juga untuk menggunakan nomor HP yang aktif agar bisa di hubung sewaktu-waktu. Ini untuk memudahkan driver truk Lalamove melakukan penjemputan atau pengambilan barang dan pengirimannya dengan cepat dan tepat. 

Pilih Jenis Armada 

Jika sudah silahkan pilih jenis armada yang diinginkan. Sesuaikan saja dengan banyak dan jenis barang yang akan dikirim. Dalam hal ini Anda bisa memilih truk sesuai kebutuhan. 

Jadwalkan Pengiriman

Setelah sudah memilih armada yang akan digunakan selanjutnya langsung saja pilih tanggal penjemputan dan pengiriman barangnya. Nanti sistem akan secara otomatis mencari driver dan armada terdekat yang tersedia.

Lakukan Pembayaran

Setelah semua sudah ditentukan mulai dari jenis armada, jadwal, dan jarak tempuhnya maka selanjutnya silahkan lanjutkan pada sesi pelunasan. Ini bisa dilakukan secara online. 

Kelebihan Kirim Barang Besar dengan Lalamove

Selain menyediakan pilihan armada yang beragam, Lalamove pun memiliki banyak keunggulan lainnya. Pertama, adalah Mitra driver yang profesional dan akan memastikan barang sampai ke tujuan dengan aman dan tepat waktu. Kemudian, aplikasi Lalamove memiliki banyak fitur canggih.

Seperti contohnya adalah fitur real time tracking dan multi stop yang dapat dimanfaatkan sehingga pengiriman barang jadi lebih mudah. Layanan pengiriman barang untuk bisnis dengan Lalamove juga menyediakan tanda terima digital dan akses laporan pengiriman. 

Bahkan, Mitra bisnis juga mendapatkan penawaran menarik seperti voucher, cashback, laporan pengiriman, kemudahan bertransaksi, hingga layanan prioritas.

Jadi tidak perlu ragu lagi, pilih Lalamove untuk pengiriman barang agar bisa merasakan sewa truk yang modern, transparan, dan lebih praktis. 

Sewa Truk Semakin Mudah Melalui Aplikasi Karena Kirim Pakai Lalamove

Pesan Lalamove Sekarang

Read more