Jasa Pindahan Rumah di Malang dengan Lalamove 

Proses pindahan rumah begitu melelahkan. Ada banyak yang perlu disiapkan, salah satunya terkait dengan transportasi atau jasa pindahan. Tak hanya untuk kebutuhan rumah tangga, jasa pindahan juga dibutuhkan oleh mahasiswa yang kost di Kota Malang dan pelaku UMKM untuk logistik harian. 

Untuk mendukung proses pindahan, Lalamove hadir sebagai jasa angkut barang pindahan di Kota Malang. Proses pindahan rumah jadi lebih mudah, apalagi Lalamove dilengkapi dengan layanan Extra Helper & Door to Door yang siap bantu angkut barang Anda. 

Tinggal pesan armada online lewat aplikasi Lalamove, atur titik jemput-antar, pilih armada, lalu gunakan layanan tambahan untuk bantu proses bongkar muat. 

Sewa mobil atau truk pindahan Lalamove di Kota Malang, ideal untuk:

  • Pindahan rumah atau kontrakan

  • Pindahan kos mahasiswa UB, UM, UIN, Polinema, ITN, dan universitas lainnya di Kota Malang

  • Pindahan ruko, booth, atau workshop untuk kebutuhan berbagai event

  • Angkut furniture & elektronik rumah tangga

  • Distribusi stok toko dan logistik semua jenis usaha di Kota Malang

Keunggulan lain dari pindahan dengan Lalamove adalah pilihan armada yang beragam. Armada pindahan Lalamove di Malang tersedia pilihan sedan, mobil, van, pick up bak, pick up box, engkel bak, dan CDD bak yang memiliki kapasitas hingga 5.000 kg. 

Layanan Lalamove juga hadir 24 jam, sehingga fleksibel untuk Anda yang mau pindahan rumah di malam hari. Jangan khawatir nggak dapat driver, Lalamove menyediakan fitur Scheduling dan memastikan ketersediaan Mitra Driver saat proses pindahan. 

Apalagi Lalamove hadir untuk pindahan dalam kota hingga ke luar kota. Untuk pindahan dalam kota, Lalamove menjangkau area Kota Malang, Kab. Malang, Lawang, Batu, Kepanjen, dan Singosari. Sementara untuk pindahan ke luar kota, Lalamove menjalani proses pindahan dari Malang ke Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, Bekasi, Cirebon, Karawang, Bandung, Semarang, Yogyakarta, Sidoarjo, dan Surabaya,

Berapa Ongkos Pindahan Rumah di Malang dengan Lalamove? 

Lalamove jadi solusi jasa pindahan murah dan transparan di Kota Malang. Biaya pindahan dengan Lalamove tergantung pada jarak, jenis armada yang dipilih, dan layanan tambahan yang Anda gunakan. 

Semua biaya tersebut akan ditampilkan langsung di aplikasi sebelum Anda melakukan konfirmasi. Biaya transparan, tidak ada biaya tersembunyi atau biaya tambahan di luar aplikasi. Metode pembayaran tersedia cash dan Lalamove Wallet.

Jangkauan Armada Pindahan Lalamove di Kota Malang

Layanan Lalamove menjangkau area kompleks perumahan, kawasan kampus, hingga area industri dan pergudangan di Kota Malang. Cocok untuk kebutuhan individu, keluarga, mahasiswa, UMKM, hingga perusahaan.

Mitra Driver Lalamove tersebar luas sehingga membantu proses pindahan lebih cepat dan efisien. Anda bisa sewa mobil atau truk pindahan di Kota Lalamove untuk pindangan dengan jangkauan area berikut ini. Berikut area bisnis dan industri yang terlayani:

Bisnis & Kawasan Industri

Kecamatan / Wilayah

Kawasan Industri Kendalpayak

Pakisaji - Kab. Malang

Kawasan Industri Karangploso

Karangploso - Kab. Malang

Kawasan Industri Singosari

Singosari - Kab. Malang

Malang Industrial Park (MIP)

Singosari - Kab. Malang

Araya Business Center

Blimbing - Kota Malang

Area Perdagangan Kayutangan Heritage

Klojen - Kota Malang

Perdagangan Dinoyo (area kampus UB-UM-Polinema)

Lowokwaru - Kota Malang

Pusat Komersial Sawojajar

Kedungkandang - Kota Malang

Area Komersial Kepanjen

Kepanjen - Kab. Malang

Alun-alun Batu & kawasan villa/penginapan

Kota Batu

Pusat Wisata Coban Rondo

Batu - Malang Raya

jasa angkut barang pindahan malang

Pindahan Pakai Lalamove Sekarang!

Artikel Seputar Pindahan dengan Lalamove

8 Tips dan Trik Pindahan Rumah Anti-Stres
6/04/2023
Pengiriman Bisnis

8 Tips dan Trik Pindahan Rumah Anti-Stres

Pindahan rumah bisa membuat stres jika tidak dikelola dengan baik. Baca tips dan trik berikut untuk proses pindahan rumah anti stres.
Baca Selengkapnya
8 Tips dan Trik Pindahan Rumah Anti-Stres
7 Alasan Pindahan Rumah dengan Lalamove
7/06/2023
Pengiriman Bisnis

7 Alasan Pindahan Rumah dengan Lalamove

Jangan sampai salah pilih jasa pindahan rumah. Berikut ini tujuh alasan menggunakan Lalamove untuk jasa pindahan rumah.
Baca Selengkapnya
7 Alasan Pindahan Rumah dengan Lalamove
Cari Tahu Rincian Biaya Pindahan Rumah Lengkap Disini
3/07/2023
Pengiriman Bisnis

Cari Tahu Rincian Biaya Pindahan Rumah Lengkap Disini

Apa saja biaya pindahan rumah yang perlu Anda siapkan? Selain sewa truk pindahan rumah, ada sejumlah tarif/biaya yang perlu Anda siapkan. Simak di sini!
Baca Selengkapnya
Cari Tahu Rincian Biaya Pindahan Rumah Lengkap Disini
Jasa Angkut Barang Pindahan Rumah dan Kantor Jabodetabek dan Luar Kota
4/07/2023
Pengiriman Bisnis

Jasa Angkut Barang Pindahan Rumah dan Kantor Jabodetabek dan Luar Kota

Jasa angkutan barang untuk pindahan rumah di kawasan jakarta, bogor, depok, tangerang, bekasi, dan luar kota bisa menggunakan Lalamove.
Baca Selengkapnya
Jasa Angkut Barang Pindahan Rumah dan Kantor Jabodetabek dan Luar Kota

Jasa Pindahan Lalamove Juga Tersedia di:

Frequently Asked Questions

img_FAQ (1)
Di kota mana saja area jasa pindahan Lalamove yang populer?

Saat ini, jasa angkut barang pindahan Lalamove tersedia di kota:

Di mana saja area jasa angkut barang pindahan Lalamove?

Area pemesanan untuk pindahan rumah dengan armada Lalamove tersedia di Jabodetabek, Bandung, Cirebon, Malang, Surabaya, Yogyakarta, Semarang, dan Medan.

Berapa tarif kirim pindahan Lalamove?

Biaya ditentukan oleh jarak, armada, dan layanan tambahan. Tarif final akan muncul otomatis di aplikasi sebelum Anda melakukan order.

Apakah tersedia layanan bantuan angkut barang?

Ya. Gunakan layanan Extra Helper untuk bantuan proses loading-unloading barang. Ada juga layanan Door to Door, cocok untuk bantu bawa barang dari apartemen, ruko, atau gedung perkantoran yang jaraknya jauh dari posisi parkir mobil.

Apakah saya dapat melacak order saya?
Lalamove memungkinkan Anda untuk melacak setiap order yang dilakukan. Periksa lokasi driver Anda secara real time dan dapatkan pemberitahuan langsung saat pengiriman telah selesai.  
 
Apabila Anda perlu mengirim barang ke orang lain, Anda dapat mengirimkan informasi pelacakan ke penerima sehingga mereka tahu kapan harus menunggu barang tiba.

Siap Pindahan dengan Lalamove?

Download aplikasinya sekarang untuk mulai lakukan pindahan di area Malang dengan Lalamove